Wednesday, June 6, 2012

SEMINAR IES "MEMULIHKAN BISNIS YANG HAMPIR BANGKRUT"

Jika bisnis mengalami kemerosotan hingga hampir bangkrut, apa yang anda lakukan? Jika segala upaya sudah ditempuh, kemerosotan terus terjadi, apa yang anda lakukan?
Penurunan pendapatan dan kerugian yang terus menerus dapat membuat pebisnis tak berdaya. Mereka menghadapi penurunan pembeli, supplier tidak mau kirim barang karena tidak sanggup bayar hutang, selanjutnya jumlah produk yang dijual makin sedikit, pembeli makin menjauh dan seterusnya hingga menjadi lingkaran setan. Namun banyak yang berhasil mengubah bisnis minus menjadi plus dan bahkan kemudian berjaya dengan bisnis yang baru, antara lain dengan menemukan LINGKARAN MALAIKAT.

Mau tahu rahasianya?

IES menyelenggarakan talkshow wirausaha IES secara live dengan tema: 7 Rahasia memulihkan Bisnis Yang Hampir Bangkrut. Talkhow berlangsung di Radio RPK 96.3 fm Jakarta, pada Jumat 1 Juni 2012 jam 7-8 pagi. Bersama Bambang Suharno (Direktur IES), Wan M Hasim (owner 60 outlet Idolmart, Mentor IES), Riza Ananto (ahli tata kelola bisnis, mentor IES, pencipta software bisnis IES)
Selanjutnya akan diselenggarakan Seminar dengan tema yang sama : Tujuh Rahasia Memulihkan Bisnis Yang Hampir Bangkrut, yang berlangsung di Auditorium STIE Tunas Nusantara, Jl Budi 21 Dewi Sartika, Jakarta Timur  pada hari Sabtu 9 Juni 2012
Dalam seminar ini Anda akan mempelajari :
  1. Mental entrepreneur menghadapi kerugian
  2. Menelusuri Penyebab – penyebab kerugian Bisnis
  3. Strategi Menetapkan kembali Core bisnis
  4. Membangun dan memperkuat kembali TIM yang tersisa
  5. Tujuh Rahasia memulihkan bisnis yang hampir bangkrut
  6. Menghadapi pi masalah “Lingkaran Setan Kerugian” dengan Menemukan “Lingkaran Malaikat KEBANGKITAN”.
  7. Succes Story pebisnis yang dapat berjaya setelah hampir bangkrut
 Pembicara:
  1. Bambang Suharno. Direktur Indonesian Entrepreneur Society (IES), owner warung Ayam Panggang Cici Tegal, Penulis Buku Best seller 7 Kunci Sukses Bisnis Tahan Krisis, Langkah Jitu Memulai Bisnis Dari Nol dan puluhan buku lainnya.
  2. Wan M Hasim. Pendiri dan Owner 60 outlet ToysMart dan Idolmart. Mentor bisnis IES Pengalaman memulihkan bisnis yang nyaris bangkut, hutang lebih dari 1 Miliar dan berhasil bangkit dan sekarang omsetnya lebih dari 1 miliar sehari setelah Menemukan formula “lingkaran Malaikat”
  3. Riza Ananto. Ahli Tata Kelola Bisnis, Mentor Bisnis IES, pencipta software bisnis IES.
WAKTU & TEMPAT
Sabtu, 9 Juni 2012 pkl. 09.00 – 12.00
STIE Tunas Nusantara,
Jl Budhi 21 Dewi Sartika Jakarta Timur
INVESTASI
Normal Rp. 400.000
Khusus untuk anda yang mengunjungi www.komunitaswirausaha.net dan transfer sebelum tanggal 8 Juni 2012 , cukup membayar Hanya  Rp.200.000 dan boleh datang berdua.
GRATIS Software Manajemen Data Customer
GRATIS untuk MEMBER IES dan alumni training Bisnis Online
Pendaftaran (021) 70228877
Pendaftaran via sms: nama (spasi) MB kirim 021 70228877
Payment : Acc BCA # 552.001.8745
a/n Bambang Suharno

Monday, January 30, 2012

SEMINAR EMPAT PILAR TATA KELOLA BISNIS


Catatan keuangan bisnis anda masih berantakan sehingga takut terhadap pemeriksaan petugas pajak?
Anda kesulitan mengatur dan memimpin karyawan karena mereka mudah resign,
Karyawan malas bekerja dan sering absen?
Anda merasakan bertambah karyawan malah anda bertambah sibuk mengelola bisnis?
Anda kesulitan mengembangkan pasar? 
Atau bisa memasarkan tapi sulit mengatur penyediakan produknya?


Masalah tersebut dapat anda atasi jika anda
menerapkan sistem tata kelola bisnis yang tepat

Ikuti seminar 

EMPAT PILAR TATA KELOLA BISNIS

Dalam Seminar ini Anda akan belajar :
1.    Memahami empat pilar Sistem Bisnis yang menjadi fondasi kekuatan bisnis anda.
2.    TIPS Menyusun sistem administrasi Bisnis yg efektif dan efisien
3.    Bagaimana menata kelola Bisnis dengan  memanfaatkan teknologi informasi yang sederhana
4.    Masalah & Solusi pemanfaatan Sofware dalam tatakelola Bisnis
5.    Bagaimana memanfaatkan data administrasi untuk mengembangkan bisnis anda
6.    Mengenal IES Business Solution (IES) untuk mengembangkan bisnis anda.

Pembicara :
 


Bambang Suharno
  • Pendiri dan Direktur Indonesian Entrepreneur Society IES)
  • Trainer dan Mentor bisnis anggota IES
  • Direktur PT Gallus Indonesia Utama
  • Pendiri Ayam Panggang Cici Tegal, bangkit publishing, warnet idolanet dll
  • Penulis buku best seller Langkah Jitu Memulai Bisnis dari Nol, Tujuh Cara Tidak Gila Jadi Pengusaha dan puluhan buku lainnya
  • Narasumber talkshow di RPK FM, Dakta FM, Delta FM dll

Riza Ananto
  • Member senior IES
  • Mentor dan konsultan UKM
  • Penyusun software IES Business Solution (IBS), merupakan software aplikatif untuk UKM yang  telah diaplikasikan di berbagai usaha
  • Penyusun berbagai software UKM antara lain data base pelanggan, administrasi bisnis, system marketing, sistem SDM, Sistem finansial  dll

WAKTU & TEMPATSABTU, 04 Februari 2012 pkl. 09.00 - 12.00
STIE Tunas Nusantara, Jl Budhi 21, Dewi Sartika, Jaktim
INVESTASI
Normal : Rp.400.000,-/orang
Lunas sebelum tanggal 2 Feb Rp.200.000/orang

GRATIS untuk member IES
Call Now! 0856 9300 8812 (Eka)
Via SMS : Ketik Nama  Spasi  TKB kirim ke  0856 9300 8812
Payment : Acc BCA # 552.001.8745
an Bambang Suharno